Monday, December 1, 2014

9 Cara menyablon kartu nama

 Selamat sore ... Bagi anda yang ingin menyablon kartu nama secara manual artinya tidak menggunakan printer yang biasanya  disini web percetakan akan bebagi ilmu tentang  tentang sablon  kartu nama namun alangkah baiknya anda membaca  artikel yang kemarin Silahkan Buka.
Berikut  Cara menyablon kartu nama  :
Cara menyablon kartu nama

1.Pastikan dsign kartu nama sudah ada dan  sudah  siap  di afdruk kartu namnya  jika belum tau silahkan Buka
2. Setelah itu pastikan sudah rapih  kemudian gunakan solatip di screennya ( kayunya)
3. Jepitkan screen yang telah selesai di afdruk pada meja sablon.
4.. Taruh kartu nama yang akan di sablon.
5. Gunakan potongan kertas karton di pinngir kartu nama agar tidak berubah nantinya
6. Letakkan screen menempel dgn meja sablon.
7. Tuang tinta .
8. Gerakan rakel ke bawah.
9. Lihat hasilnya. Bila sudah sesuai tinggal dikeringkan. Ulangi untuk menyablon kartu nama yang lain.

Semoga bermanfaattt................

Related Post:

No comments:

Post a Comment